Mesin Pemadat Tanah Daiho RM-80
Mesin pemadat tanah RM-80 dari DAIHO ini sangat mudah digunakan. Sudah dilengkapi dengan mesin 5.5 HP merek HONDA. Juga dilengkapi dengan roda tambahan untuk memudahkan pemindahan barang dari satu lokasi ke lokasi lainnya.
Spesifikasi teknis :
Ukuran Penampang : 35x29 cm
Kekuatan tekanan : 10 Kn
Lompatan pukulan : 40-65 mm
Ketukan per menit : 450-650
Mesin yang digunakan : GX 160